Senin, 28 Februari 2011

Cara Memasang Jam Pada Blog

Banyak sekali sahabat blogger baru yang menanyakan bagaimana cara pasang jam di blogger, aksesoris ini ternyata banyak juga peminatnya terutama kaum hawa yang sangat mengetahui akan arti kecantikan yang akan dituangkan dalam sebuah blog.
Walaupun sudah banyak para blogger yang mengetahui cara pasang jam ini tapi tidak begitu bagi blogger pemula yang baru memulai membuat blog tentu perlu tahapan dan bimbingan jadi gak ada salahnya untuk memasang aksesoris ini jika dirasa berguna :) . Layanan gratis aksesori jam sangat banyak, namun kali ini saya hanya menjelaskan cara pasang jam menggunakan layanan gratis dan paling banyak digunakan http://www.clocklink.com/
langkah - langkah untuk memasang jam pada blogger adalah sebagai berikut :

  • Klik alamat http://www.clocklink.com/
  • Atau klik ja di alamat ini http://www.clocklink.com/gallery.php
  • Pilih galery sesuai selera anda, misalnya anda memilih animal lalu klik link "animal" tersebut
  • Pilih gambar yang ingin anda gunakan, lalu klik "view html" di bawah gambar jam
  • kemudian akan keluar halaman box lisensi dari layanan ClockLink, pilih aja tombol "accept"
  • Pada halaman selanjutnya akan tampil kode widget
  • Sebelum kamu copy kodenya kamu atur dulu waktu jamnya
  • Kalau kamu sudah atur jamnya, tinggal kamu copy kodenya
  • Trus masuk ke blog kamu, masuk ke tata letak
  • Trus tambahkan widget, pilih HTML/JavaScript 
  • Masukkan kode tadi
  • Trus simpan dech............^_^
Moga bermanfaat ya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Asmaul Husna

Postingan Populer

Tukar link

Label

Google translate

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Sitemeter

ALAN DAN AZAM. Diberdayakan oleh Blogger.
 

Pengikut

get this widget here
Copyright© 2011 THE ANIMATION | Template Blogger Designer by : Utta' |
Template Name | Uniqx Transparent : Version 1.0 | Zero-Nine.Net